Potensi Kota Pati

Potensi di Kota Pati


Selain terkenal dengan Bandeng Prestonya, Pati adalah salah satu dari dua kabupaten penghasil buah Manggis terbesar di Jawa Tengah selain Cilacap.

  • Sentra Buah Jambu monyet, di Desa Margorejo
  • Sentra Buah Kelapa kopyor Genjah (kelapa yang dagingnya terpisah dengan tempurung) di Jawa Tengah
  • Sentra Buah Manggis, di Desa Jepalo dan Gunungsari
  • Kerajinan Kuningan, di Desa Juwana
  • Usaha Susu Sapi, di Desa Sukoharjo Industri Garam, di Kecamatan Batangan
  • Pabrik Gula Trangkil, di Desa Trangkil
  • Pabrik Gula Pakis Baru, di Desa Pakis
  • Industri criping singkong aneka rasa(banyuurip)
  • Centra Pengodol Kapuk Randu, di Desa Karaban, Kecamatan Gabus (produk kasur, bantal, guling dll).
  • Sentra padi dan kacang hijau , di Desa Jambean Kidul, Margorejo Pati.
  • Perkebunan Kopi , di Desa Jrahi, Gunungwungkal dan Sitiluhur
  • Industri Tepung Tapioka, di Desa Ngemplak, Margoyoso
  • Industri Kain Batik Bakaran, di Desa Bakaran, Juwana
  • Industri Batu Bata, di Desa Trangkil
  • Industri Terasi Udang Rebon, di Desa Juwana, Margoyoso dan Tayu



sumber gambar : https://www.techno.id
sumber data : https://id.wikipedia.org

No comments:

Powered by Blogger.